Cara Mudah Memperbesar Resolusi Layar Notebook Versi Cinta Teknologi

Cara Memperbesar Resolusi Layar Notebook Cinta Teknologi -
Assalamualaikum .. sahabat sahabat Cinta Teknologi semua semoga Kabarnya Baik selalu  pada kesempatan kali ini saya akan memberikan Tips Bagaimana Caranya Memperbesar Resolusi Layar Pada Notebook.

Fungsi dari Memperbesar layar pada notebook ini ada banyak lhoo salah satunya agar notebook agan bisa memainkan games games yang berat sebagai contoh jika notebook sahabat belom di perbesar resolusi layarnya dan sahabat ingin memainkan games Battle Realms Maka hal yang akan terjadi adalah ketika sahabat buka gamesnya layar menjadi hitam dan akan muncul peringatan “Could Not Find Supported Display Mode “ Maka solusinya sangatlah mudah yaitu resolusi layarnya harus di perbesar :v

Dan Berikut Cara Carannya :
1. buka menu run (Windows + R)
2. ketikan kata regedit lalu tekan ok.
Cara Memperbesar Resolusi Layar Notebook Cinta Teknologi

3. cari kata seperti yang di bawah ini.

HKEY_LOCAL_MACHINE > SYSTEM > Current Control Set > Control > Class > {4D36E968-E325-11CE-BFC1-08002BE10318} > 0000

klik 2x pada Display1_DownScalingSupported ganti value-nya menjadi 1

4.dan yang ini.

HKEY_LOCAL_MACHINE > SYSTEM > Current Control Set > Control > Class > {4D36E968-E325-11CE-BFC1-08002BE10318} > 0001

klik 2x pada Display1_DownScalingSupported ganti value-nya menjadi 1

5. close dan restart komputer sahabat.


Dan lihat perubahaanya pasti tambah kerenn :D Semoga Tips Memperbesar Resolusi Notebook nya member manfaat untuk sahabat semua  saya cukupkan wassalamualaikum wr.wb

Terima kasih telah membaca artikel tentang Cara Mudah Memperbesar Resolusi Layar Notebook Versi Cinta Teknologi di blog KomtekNews jika anda ingin menyebar luaskan artikel ini di mohon untuk mencantumkan link sebagai Sumbernya, dan bila artikel ini bermanfaat silakan bookmark halaman ini diwebbroswer anda, dengan cara menekan Ctrl + D pada tombol keyboard anda.

Artikel terbaru :

  • Best OpenSource Graphic Design Software - Cinta Teknologi
  • Disaat tidak punya ide untuk artikel baru Cinta Teknologi
  • Cara Mudah Mendapatkan dolar dari clixsense Cinta Teknologi
  • Cara mendapat dolar di PaidVerts PPC Terbaik - Cinta Teknologi
  • Cara Membuka dan membersihkan RAM Notebook hp mini Cinta Teknologi
  • Cara Membuka Keyboard pada notebook HP MINI - Cinta Teknologi
  • Revenuehits Terbukti Membayar dan Bukan Scam Cinta Teknologi
  • Web Revolusi Mental 1 Hari Launching langsung Down - Cinta Teknologi
  • Jenis Jenis Lan Card Pada Computer Cinta TEknologi
  • Cara Instalasi Sistem Operasi Mikrotik Di Komputer - Cinta Teknologi
  • Artikel terkait :

    22 komentar

    wah sangat membantu cara memperbesar resolusi notebook nya kang, kebetulan Notebook Dell saya butuh di perbesar resolusinya biar mantap, langsung praktekin ah.

    Balas

    Saya bungkus ilmunya pake tas belanja, boleh ya mas :)

    Balas

    waduh setiap aku datang ke blog ini mesti mempersiapkan kepala yang fresh biar mampu mencerna hehe..

    Balas

    nanti aku coba ya Sob tutorial cara memperbesar resolusi layarnya... sangat membantu sekali nih hehe

    Balas

    @santika fadilah hahaha gak perlu segitunya mbak nyantai aja :D

    Balas

    perkongsian ilmu yg bagus...selamat berhujung minggu.

    Balas

    boleh dicoba nih gan tipsnya ya.. hhe :)

    Balas

    wes dari regedit, seprtinya kreen ya

    Balas

    @paridahAwal minggu mbak kand mau baru masuk :v

    Balas

    saya gak brani lagi mas otak-atik regedit, soalnya pernah blue screen kompi saya :) ada cara lainnya tidak ya..

    Balas

    makasih infonya :), ijin praktek dulu,,semoga berhasil,,hehe

    Balas

    apakah tampilan juga akan mengikuti mas,

    Balas

    saya bungkus dulu,simpan untuk nanti kalau sudah punya notbook lagi..

    Balas

    langsung tak terapin mas,soalnya kebetulan saya juga ngalamin masalah ini

    Balas

    Silahkan Isi Komentar Bila Perlu :)
    #Dilarang Memberi Komentar Yang Berbau sara/Memancing Keributan
    #Dilarang Menyimpan Link Hidup/ Spam
    #Jika Ada yang Ingin ditanyakan Langung saja Isi Komentar OK :)

     
    -->