Tutorial update dan upgrade linux dengan via Command Line interfaces - Cinta TEknologi

Tata Cara Update dan Upgrade Sistem Operasi Linux Ubuntu dengan menggunakan Terminal atau CLI ( Command Line interfaces) Cinta TEknologi -
Assalamualaikum .. sahabat sahabat para pecinta teknologi semua selamat datang si situs cinta teknologi, kali ini saya akan sedikit membagikan ilmu penguin nih mas broo, ilmu pinguin yang akan saya bagikan ini mengenai bagaimana caranya meng update dan meng upgrade Sistem Operasi linux di komputer sahabat dengan menggunakan texs dan berikut tata caranya.

Cara Update dan Upgrade OS Linux dengan menggunakan Terminal.
Langkah Pertama sahabat klik logo windows yang ada di keyboard lalu ketik terminal lalu klik enter

Tata Cara Update dan Upgrade Sistem Operasi Linux Ubuntu dengan menggunakan Terminal atau CLI ( Command Line interfaces) Cinta TEknologi

Maka akan nampak seperti gambar dibawah ini, terus sahabat tinggal ketikan perintah ini :
" sudo apt-get update " tanpa tanda petik lalu klik enter

Tata Cara Update dan Upgrade Sistem Operasi Linux Ubuntu dengan menggunakan Terminal atau CLI ( Command Line interfaces) Cinta TEknologi

masukan password maka proses update akan berlangsung seperti pada gambar dibawah

Tata Cara Update dan Upgrade Sistem Operasi Linux Ubuntu dengan menggunakan Terminal atau CLI ( Command Line interfaces) Cinta TEknologi

Tunggu karena proses update sistem operasi linux ubuntu tengah berlangsung.
Tata Cara Update dan Upgrade Sistem Operasi Linux Ubuntu dengan menggunakan Terminal atau CLI ( Command Line interfaces) Cinta TEknologi

Jika Proses Update telah selesai ada kata done di akhir kata :v
NAhhh jika sudah di update sekarang giliran di upgarde sob caranya sahabat tinggal ketikan perinta ini : " sudo apt-get upgrade -y " ingat tanpa tanda petik lalu sahabat klik enter untuk melanjutkan.

Tata Cara Update dan Upgrade Sistem Operasi Linux Ubuntu dengan menggunakan Terminal atau CLI ( Command Line interfaces) Cinta TEknologi

Tata Cara Update dan Upgrade Sistem Operasi Linux Ubuntu dengan menggunakan Terminal atau CLI ( Command Line interfaces) Cinta TEknologi

Biasanya jika proses upgrade ini dilakukan pertama kali pasti proses upgrade maupun updatenya akan terasa sangat lama namun sahabat musti bersabar yakk karena manfaat dari update dan upgrade os linux ini sendiri agar sahabat senantiasa mengikuti perkembangan dari sistem operasi linux ubuntu ini sendiri.

Dan Proses Update dan Upgrade sistem operasi linux ubuntu pada pc sahabat sudah selesai.
Bagaimana ? tata cara nya sangat mudah dan simple kan ? yook mari praktekan dan buat sahabat yang belum beralih ke linux cepetan pindah main di linux enak lohhh hehe. dan mungkin pertemuan kali ini saya cukupkan sampai disini akhirul qalam wassalamualaikum WR.Wb.
Terima kasih telah membaca artikel tentang Tutorial update dan upgrade linux dengan via Command Line interfaces - Cinta TEknologi di blog KomtekNews jika anda ingin menyebar luaskan artikel ini di mohon untuk mencantumkan link sebagai Sumbernya, dan bila artikel ini bermanfaat silakan bookmark halaman ini diwebbroswer anda, dengan cara menekan Ctrl + D pada tombol keyboard anda.

Artikel terbaru :

7 komentar

kalau ne saya belum pernah coba mas update linux,mungkin bisa saya contohkan dan menjadi tambahan ilmu baru buat anak didik sya, terimakasih sharingnya mas ainul

Balas

pertamax lagi gak nih saya, hadiahnya ya, wakakakaka

Balas

Kebetulan nich artikel tentang linux...udah lama gak update info tentang linux....

Balas

jadi bahan klo nantinya pakai linux, untuk update dan upgrade, makasih mas :)

Balas

q blm pernah coba linux nih ,,, pengn pake tpi gk punya euy ....hahaha

Balas

Sayang sekali, saya tidak memakai dan tidak mengerti Linux sama sekali..
Itung2 buat blogwalking aja ke artikel ini mas, Mana tau suatu hari nanti saya menggunakan Linux...

Balas

jadi nggak bingung nih gimana cara upgrade Linux Ubuntu dengan menggunakan Command Line nih setelah baca artikelnya mas

Balas

Silahkan Isi Komentar Bila Perlu :)
#Dilarang Memberi Komentar Yang Berbau sara/Memancing Keributan
#Dilarang Menyimpan Link Hidup/ Spam
#Jika Ada yang Ingin ditanyakan Langung saja Isi Komentar OK :)

 
-->